Setelah beberapa bulan menikmati indahnya Alaska kemudian berlayar dari dermaga Vancouver (Canada) menyusuri pantai barat Amerika (West Coast), Hawai, New Zealand menuju Australia dimana kutub selatan seperti Milford Sound terjelajahi. Lalu kapal pesiar yang kita tumpangi akan naik ke kepulauan di Asia seperti Bali, Semarang, Singapore, Thailand, Vietnam, Korea, China, Jepang hingga sebelas hari lanjut crossing dari kota Kaghosima Jepang menyeberangi lautan pasifik hingga tiba lagi di Vancouver (Canada).
Itulah salah satu penjelejahan dengan kapal pesiar yang menjadi nilai tambah buat kita sebagai kru yang bekerja di dalamnya. Kita masih bisa berkesempatan untuk keluar dari kapal di jam off bekerja. Seperti kita ketahui, setiap hari hampir kapal bersandar untuk menurunkan tamunya yang tengah berwisata. Paket wisata umumnya 7 days cruise. Hari pertama hingga ke tujuh merupakan destinasi wisata bagi penumpangnya. Selama 7 hari itu pula mereka tinggal di dalam kapal dengan berbagai pelayanan dari kita.
MedWist menjembatani peserta didik untuk meraih cita-cita bekerja di Kapal Pesiar. Kami dengan senang hati membimbing langsung untuk memberi wacana dan membuka jendela masa depan untuk memulai karir Anda menuju kesuksesan.
Akselerasi
Course
Dokumen Pelaut
English Cruise
Explore MedWist
Gallery MedWist
Info Job
Info Kursus
Kompal Kampul
Kutipan MedWist
Management
MedWist Skill
News
Official
Program
Serba-Serbi
Testimoni
Tips Kapal Pesiar
Uncategorized
Video MedWist
Tempat paling privacy baliknya korden tempat tidur kru kapal pesiar by Adik Wibowo
It made me nostalgic! ini yang mencuat di pikiran ketika beberapa rekan lama memposting gambar saat dirinya ikut cruise (kapal pesiar). Seperti diingatkan sebuah momen indah, atau bahkan disaat yang sama sebagian justru teringat momen tidak…
Read more: Tempat paling privacy baliknya korden tempat tidur kru kapal pesiar